Polres Cianjur Gelar Apel Pemberian Penghargaan Kepadaa Personel Berprestasi

    Polres Cianjur Gelar Apel Pemberian Penghargaan Kepadaa Personel Berprestasi
    Cianjur - Polres Cianjur menggelar Apel Pemberian Penghargaan kepada personel berprestasi, Apel tersebut dipimpin oleh Kapolres Cianjur AKBP Rohman Yonky Dilatha, S.I.K., M.Si., M.H. yang berlangsung di Lapangan Apel Mapolres Cianjur, Senin (02/09/2023). Pemberian penghargaan ini merupakan komitmen dalam rangka memberikan motivasi dan apresiasi kepada anggota yang memberikan kinerja diatas rata-rata. Kapolres Cianjur dalam amanatnya menyampaikan terimakasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada personel yang telah berprestasi karena telah mengungkap kasus tindak pidana pencurian dengan kekerasan yang dilakukan oleh 3 orang dan telah melakukan sebanyak 5 kali TKP di wilayah hukum Polres Cianjur. "Semoga dengan pemberian penghargaan ini dapat menambah semangat dalam bertugas dan menjadi motivasi dan dorongan bagi personel Polri Lainnya." ucap Kapolres Cianjur.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Hasil KRYD Polres Cianjur, Amankan Ratusan...

    Artikel Berikutnya

    Cooling System untuk Ops Mantap Praja Lodaya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Bhabinkamtibmas Desa Karangwangi, Polsek Cidaun Hadiri Rapat Koordinasi, Wujudkan Kamtibmas Kondusif.
    Pemuda Pancasila di kroyok Belasan Pemuda Kupang, Diduga Oknum Keamanan Hiburan Terlibat
    Bhabinkamtibmas Polsek Karangtengah Lakukan Anjangsana ke SD Sindanglaka untuk Perkuat Silaturahmi
    Kapolsek Cibinong Gelar Silaturahmi Kamtibmas dengan Camat dan OPD Kecamatan Cibinong

    Ikuti Kami